Kabar Jerukwudel
-
Penarikan KKN Universitas Gunungkidul
01 Oktober 2021 09:42:56 WIB Dian PrasetyoKalurahan Jerukwudel diberikan kesempatan baik sebagai salah satu tempat yang ditunjuk oleh Universitas Gunungkidul (UGK) sebagai lokasi pengabdian masyarakat melalui penempatan sejumlah mahasiswa untuk melaksanakan Kuliah Kerja Nyata. Dalam waktu kurang lebih 1 bulan, mahasiswa KKN UGK telah melaksanakan ..selengkapnya
-
Pelatihan Pemberdayaan Kelompok Batik Jerukwudel
23 September 2021 11:25:53 WIB Dian PrasetyoKamis Pahing, 23 September 2021 KKN Universitas Gunungkidul melaksanakan kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat dengan melaksanakan pelatihan kepada Kelompok Batik Tunas Mekar Kalurahan Jerukwudel. Kegiatan ini dilaksanakan dengan menggandeng Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UGK ..selengkapnya
-
Pendaftaran Bakal Calon Lurah
30 Agustus 2021 12:28:27 WIB Dian PrasetyoSenin 30 Agustus 2021 Tahapan Pemilihan Lurah sampai pada tahap pendaftaran yang akan dilaksanakan dari tanggal 30 agustus sampai dengan tanggal 9 September 2021. Namun sampai pada hari ini senin 30 Agustus 2021 belum ada yang mendaftarkan diri menjadi Bakal Calon Lurah. Diharapkan dalam Pemilihan lurah ..selengkapnya
-
Vaksin Bagi Penyandang disabilitas
30 Agustus 2021 12:18:36 WIB Dian PrasetyoSenin 30 Agustus 2021 penyandang disabilitas dikalurahan jerukwudel mendapat kesempatan untuk mendapatkan Vaksinasi, kegiatan tersebut bertempat dikalurahan jerukwudel dengan mendatangkan petugas dari UPT Puskesmas kapanewon Girisubo, serta didampingi oleh TAGANA. Dalam Vaksinasi tersebut dihadiri oleh ..selengkapnya
-
Pembangunan Taman Bermain Anak
25 Agustus 2021 13:01:01 WIB Dian PrasetyoKalurahan Jerukwudel merintis membangun Taman bermain anak yang terletak dilokasi embung rancah, Pembangunan Tersebut didanai dengan Dana Desa tahun 2021, Pembangunan Taman Bermain anak bertujuan memberikan tempat permainan anak yang layak, nyaman dan mengedukasi. Rabu 25 agustus 2021 Pendistribusian ..selengkapnya
-
Sosialisasi Pemilihan Lurah
23 Agustus 2021 11:49:36 WIB Dian PrasetyoPanitia Pemilihan Lurah sudah memasuki tahap sosialisasi ke warga masyarakat, Sosialisasi tersebut dilaksanakan 2 hari yaitu pada hari senin 23 Agustus 2021 dan Selasa 24 Agustus 2021, Pelaksanaan sosialisasi tersebut oleh Panitia PILUR yang didampingi oleh pamong kalurahan dan Bamuskal Jerukwudel, dihadiri ..selengkapnya
-
Tahapan Pemilihan Pilur
16 Agustus 2021 13:42:09 WIB Dian PrasetyoKepanitiaan Lurah Kalurahan jerukwudel yg terbentuk pada hari kamis tanggal 1 Juli 2021, Saat ini sudah memasuki tahapan demi tahapan diantaranya pembauatan Tatib dan RAB yang sudah terlaksana sesuai jadwal tanggal 31 juli 2021, dan Pembentukan PPDP pada tanggal 05 Agustus 2021, dan saat ini Panitia ..selengkapnya
-
Rakor KPM Tingkat Kapanewon
28 Juni 2021 09:28:20 WIB Dian PrasetyoJumat, 25 Juni 2021 Kalurahan Jerukwudel mendapat giliran tempat rakoor KPM tingkat Kapanewon, adapun acara tersebut dilaksanakan secara bergilir disetiap masing-masing kalurahan. Kegiatan tersebut melekat pada kegiatan yang dilaksanakan oleh kamituwa dengan petugas KPM yaitu ibu suprihati dari unsur ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rakor Rutin Kader Posyandu Kalurahan Jerukwudel
- Rakor Persiapan Peringatan Hari Jadi Kalurahan Jerukwudel
- Rapat Persiapan Pemberian PMT Bagi ibu hamil dan balita
- Penyaluran BLT Dana Desa Tahap 4 Tahun 2025
- Sosialisasi Antrak oleh Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Gunungkidul
- Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan Kalurahan Tahun 2024
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Tahap 1, 2, dan 3 Tahun 2025