Kabar Jerukwudel
-
Pencairan DDS Desa Jerukwudel
05 Juli 2019 19:50:54 WIB Admin SIDA Desa JerukwudelTepat pada hari kamis tanggal 4 Juli 2019 Desa Jerukwudel melakukan pencairan dana sejumlah Rp 115.267.500 bersumber dari Dana Desa (DDS) untuk pembayaran material pembangunan talud di tiga lokasi desa jerukwudel yaitu Duwet, Bendo, dan Pudak b, mengingat pencairan dengan nominal yang cukup besar maka ..selengkapnya
-
Pertemuan Rutin Forum Desa Layak Anak Desa Jerukwudel
05 Juli 2019 19:37:33 WIB Admin SIDA Desa JerukwudelSebagai Desa Layak Anak (Delana) Desa Jerukwudel mengadakan pertemuan rutin forum Delana dengan pemateri Kasi Kesejahteraan Sosial Kecamatan Girisubo Bapak Susanto, M.Pd. Pertemuan rutin dilaksanakan bertepatan dengan liburan akhir tahun pelajaran dimaksud agar selama liburan anak-anak mempunyai kegiatan ..selengkapnya
-
SOSIALISASI PEMBANGUNAN EMBUNG NGRANCAH
-
-
Pembinaan Wawasan Kebangsaan
15 Juni 2019 23:17:16 WIB Admin SIDA Desa JerukwudelPembinaan Wawasan Kebangsaan di Desa Jerukwudel Kecamatan Girisubo dilaksanakan pada hari kamis oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Gunungkidul. Peserta yang berjumlah 50 peserta terdiri dari unsur tokoh masyarakat, perangkat desa, PKK desa, karang taruna desa, LPMD, linmas, tokoh pemuda ..selengkapnya
-
Temu kangen bali ning desa
15 Juni 2019 22:59:29 WIB Admin SIDA Desa JerukwudelTemu kangen bali ning desa, itulah tema sawalan yang diambil pada acara yang dilaksanakan pada H+3 lebaran. Bali ning ndesa dimaksudkan karena syawalan ini merupakan acara temu kangen dari saudara-saudara perantauan dengan masyarakat Desa. Acara dimulai pada pukul 19.30 dibuka dengan penampilan musik ..selengkapnya
-
Tirakatan Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul ke-188
30 Mei 2019 19:51:30 WIB Admin SIDA Desa JerukwudelTepat di hari Minggu tanggal 26 Mei 2019 di Aula Kecamatan Girisubo melaksanakan tirakatan hari jadi kabupaten gunungkidul ke -188. Dengan mengambil tema “sempulur” yang mempunyai makna seluruh karya besar Pemerintah Kabupaten Gunungkidul untuk kesejahteraan masyarakat hasilnya dapat ..selengkapnya
-
Safari Tarawih Tingkat Kecamatan
30 Mei 2019 19:30:55 WIB Admin SIDA Desa JerukwudelHari sabtu 25 Mei 2019 Safari Tarawih Desa Jerukwudel bertempat di Masjid Al-Fuqran Dusun Duwet. Safari Tarawih merupakan kegiatan keagamaan yang rutin dilaksanakan setiap bulan ramadhan, pada kesempatan ini Tim Safari Tarawih dibagi menjadi 7 Tim ke 7 Desa Se-Kecamatan Girisubo. 7 Tim ini terdiri dari ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rakor Rutin Kader Posyandu Kalurahan Jerukwudel
- Rakor Persiapan Peringatan Hari Jadi Kalurahan Jerukwudel
- Rapat Persiapan Pemberian PMT Bagi ibu hamil dan balita
- Penyaluran BLT Dana Desa Tahap 4 Tahun 2025
- Sosialisasi Antrak oleh Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Gunungkidul
- Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan Kalurahan Tahun 2024
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Tahap 1, 2, dan 3 Tahun 2025