Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Daerah Istimewa Yogyakarta bekerjasama dengan Narasi Desa melaksanakan Forum Group Discussion (FGD) guna melaksanakan program awal pendampingan Kalurahan Jerukwudel, sebagai salah satu dari Embrio 6 Desa Preneur Geriloji (Gemah Ripah Loh Jinawi) pada Kamis (16/09/2021).

Artikel Terkini

  • Pelatihan Bidang Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)

    25 Oktober 2023 09:03:14 WIB Dian Prasetyo
    Pelatihan Bidang Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)
    Pelatihan Bidang Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di KAlurahan Jerukwudel Kapanewon Girisubo diselenggarakan hari kamis dan jumat tanggal 19 dan 20 Oktober 2023 dengan peserta dari kelompok PRIMA KOMPAK sebanyak 25 peserta, yang mendatangkan narasumber dari IKM Minagiri Girisubo bapak rujito da... ..selengkapnya

  • Pelatihan Kader Pembangunan Manusia (KPM) Kalurahan Jerukwudel 2023

    27 September 2023 09:26:47 WIB Dian Prasetyo
    Pelatihan Kader Pembangunan Manusia (KPM) Kalurahan Jerukwudel 2023
    Kegiatan Pelatihan Kader Pembangunan Manusia (KPM) Kalurahan Jerukwudel Kapanewon Girisubo Kabupaten Gunungkidul pada hari Jumat, 22 September 2023 dengan peserta Kader Posyandu se Kalurahan Jerukwudel sejumlah 40 Orang menggunakan Sumber Anggaran DDS tahun 2023 dengan Narasumber dari UPT Puskesmas ... ..selengkapnya

  • Peresmian Kampung Keluarga Berkualitas OMPAK SAKA Kalurahan Jerukwudel

    27 September 2023 09:11:06 WIB Dian Prasetyo
    Peresmian Kampung Keluarga Berkualitas OMPAK SAKA Kalurahan Jerukwudel
    Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional atau BKKBN Kepri memperkenalkan Kampung Keluarga Berkualitas. Kampung keluarga berkualitas merupakan pergantian nama dari Kampung KB Arahan Presiden Joko Widodo ke BKKBN, perubahan nama dan nomenklatur ini dipertegas dengan arahan Presiden Joko... ..selengkapnya

  • Pelatihan Kelompok Preneur Giriloji Tahap Maju 2023

    27 September 2023 08:39:51 WIB Dian Prasetyo
    Pelatihan Kelompok Preneur Giriloji Tahap Maju 2023
    Peningkatan Kapasitas Produk Unggulan Desa Penggembangan Desa Preneur Geriloji Tahap Maju 2023, Kegiatan ini dilaksanakan di Kalurahan Jerukwudel pada selasa-kamis 19-21 September 2023 mulai pukul 08.00-12.30 WIB Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian Koprasi Usaha Kecil dan Menengah dan... ..selengkapnya

  • Warga Padukuhan Jerukwudel Meninggal, Bupati Gunungkidul Bertakziah

    27 September 2023 08:21:27 WIB Dian Prasetyo
    Warga Padukuhan Jerukwudel Meninggal, Bupati Gunungkidul Bertakziah
    Disela-sela kunjungan kerja ke Kapanewon Girisubo, Bupati Gunungkidul Bapak H. Sunaryanta bertakziah ke warga Kalurahan Jerukwudel pada Selasa, 26 September 2023. Beliau sejenak mendoakan jenazah dan menyampaikan ucapan bela sungkawa kepada keluarga yang berduka. Kedatangan beliau menjadikan tambaha... ..selengkapnya

  • Penerimaan Bantuan Beras 10Kg di Kalurahan Jerukwudel

    27 September 2023 08:15:35 WIB Dian Prasetyo
    Penerimaan Bantuan Beras 10Kg di Kalurahan Jerukwudel
    Penerimaan Bantuan Pangan - CBP 2023 dilaksanakan di balai Kalurahan Jerukwudel pada tanggal 21 September 2023, dengan jumlah penerima sebanyak 193 kk, dengan rincian Karanggede A 20, Karanggede B 29, Dompol 18, bendo 19, Pudak A 19, Pudak B 39, Duwet 11, Jerukwudel 38, masing-masing mendapatkan 10k... ..selengkapnya

  • GELAR POTENSI 2023

    20 September 2023 08:20:25 WIB Dian Prasetyo
    GELAR POTENSI 2023
    Pemerintah Kalurahan Jerukwudel mengikuti kegiatan gelar potensi budaya yang diadakan di Lapangan Wiladeg Karangmojo pada hari Kamis sampai Jumat (14-15/09/2023). Acara ini diselenggarakan oleh dinas Kebudayaan Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta yang mana rutin diadakan setia Tahunnya yang diikuti ... ..selengkapnya

  • SOSIALISASI WAWASAN KEBANGSAAN KABUPATEN GUNUNGKIDUL

    13 September 2023 12:48:40 WIB Dian Prasetyo
    SOSIALISASI WAWASAN KEBANGSAAN KABUPATEN GUNUNGKIDUL
    Sosialisasi Wawasan Kebangsaan Kabupaten Gunungkidul tentang pokok-pokok Pikiran DPRD KAbupaten Gunungkidul dilaksanakan pada selasa 13 september 2023 di kalurahan Jerukwudel dengan peserta 50 orang yang terdiri dari karangtaruna, tokoh masyarakat serta perangkat Kalurahan, dalam kegiatan ini mengha... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung