Pelatihan Pembuatan Wingkobabat
Admin SIDA Desa Jerukwudel 05 November 2019 20:54:58 WIB
Salah satu upaya untuk meningkatkan pendapatan masyarakat yaitu dengan pemberdayaan kelompok-kelompok di masyarakat. Salah satunya dengan melakukan pelatihan pembuatan wingkobabat pada kelompok ibu-ibu PKK di Padukuhan Karanggede A.
Pada hari Selasa, 5 November 2019 melalui Kepala Seksi Kemasyarakatan Desa Jerukwudel melaksanakan pelatihan pembuatan wingkobabat yang didanai dari Dana Desa APBDES Tahun Anggaran 2019. Diharapkan melalui pelatihan ini, kedepan kelompok secara mandiri dapat berkembang dalam memproduksi olahan wingkobabat dengan berbagai varian rasa dan bisa menjual ke berbagai daerah sehingga dapat mendongkrak pendapatan warga di Padukuhan Karanggede A.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Meski Hujan, Apel Peringatan Hari Désa Tahun 2026 Berlangsung Khidmat
- Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat Semester 2 Tahun 2025
- Peraturan Lurah Jerukwudel Nomor 9 Tahun 2025 tentang Penjabaran APBKal TA 2026
- Peraturan Kalurahan Jerukwudel Nomor 8 Tahun 2025 tentang APBKal TA 2026
- Sosialisasi Standar Pelayanan dan Konsolidasi Bersama Ketua RT dan Ketua RW Se-Kalurahan Jerukwudel
- Peringatan Hari Ibu Ke-97, Petugas Apel Kerja Semuanya Perempuan
- Evaluasi Rancangan APBKal, Panewu Girisubo Melaksanakan Asistensi

















